Pintar Bareng Bersama GreatEdu

GreatEdu adalah Perusahaan Teknologi yang berfokus pada pendidikan dan berbasis platform digital.


Sudah pernah mendengar tentang GreatEdu ? Kalau belum, mati berjabat tangan. GreatEdu adalah Perusahaan Teknologi yang berfokus pada pendidikan dan berbasis platform digital. Menjadi salah satu platform Educational yang memiliki berbagai ragam fitur yang tidak hanya membantu murid, juga membantu guru. Ini merupakan platform yang patut digunakan untuk membantu belajar selain di sekolah.

Pintar Bareng Bersama GreatEdu
Pintar Bareng Bersama GreatEdu
Berkenalan Lebih Dekat Dengan GreatEdu
Robert Edy Sudarwan mencetuskan berdirinya GreatEdu sejak 2017 sebelum bertransformasi menjadi platform digital pada tanggal 31 maret 2018. GreatEdu menjadi sebuah Startup milik anak negeri telah meluncurkan aplikasi pertama yang mengusung konsep Digital Crowd Learning bernama GreatEdu. GreatEdu menawarkan konsep berbagi Ilmu Pengetahuan untuk para guru sehingga ilmu pengetahuan yang dimiliki lebih bermanfaat. Robert Edy Sudarwan

sendiri merupakan kandidat doktor bidang penelitian dan evaluasi pendidikan mendirikan starup ini bersama tiga orang sahabatnya, yaitu; Tatang Iskandar, Ade Irma S.N dan Arif Susanto melakukan terobosan-terobosan di bidang pendidikan, dan diperkuat saat ini oleh Hajon Mahdi dalam pengembangan platform digital lebih lanjut.
 
Fitur GreatEdu Mengusung Tema Digital Crowd Learning
Berbicara soal Digital Crowd Learning maka kita akan disuguhkan fitur bimbingan belajar (GreatPrivate), Forum Diskusi (GreatForum), Informasi dunia pendidikan (GreatInfo) dan Materi pembelajaran (GreatPedia) serta fitur lain yang saat ini sedang dalam proses riset dan pengembangan. Member tutor dan murid akan berkumpul dan berkolaborasi menjadi aktifitas bersama dan dari proses tersebut menghasilkan benefit yang yang di dapat oleh semua pengguna.

Digital Crowd Learning, selain memantik para guru untuk berbagi ilmu pengetahuan, konsep Digital Crowd Learning di fitur GreatPedia membantu guru meningkatkan kualitas dalam mengajar. Semakin  banyak guru berbagi ilmu pengetahuan dalam bentuk artikel maupun video akan mengasah keterampilan guru.
  • Fitur GreatEdu
Fitur ini membuat Belajar jadi Lebih Mudah. Siswa dapat menemukan tutor lebih mudah dengan Great Private. Kami siap mempertemukan adik-adik dengan kakak tutor terbaik dengan hanya beberapa klik. Siswa tidak akan kekurangan tutor karena ada lebih dari 3000 tutor. Lulusan kampus ternama siap berbagi ilmu. Belajar Nyaman dan Menyenangkan dengan tutor kapanpun dan dimanapun. Ragam Pembayaran Kami menyiapkan berbagai jenis pembayaran seperti GreatPay, Tranfer Bank dan Cash demi kemudahan proses pembelajaran Anda.
 
Pintar Bareng Bersama GreatEdu
Pintar Bareng Bersama GreatEdu
  • GreatPedia
Fitur GreatPedia memudahkan adik-adik menemukan materi ajar yang beragam serta informatif. Temukan materi belajar dengan bahas dan bahasan mudah disini. Didalamnya  bisa menjadi wadah untuk berbagi konten ilmu dalam bentuk tulisan. Semua yang menjadi kontributor akan mendapatkan timbal balik keuntungan berupa pelatihan kepenulisan dan bayaran atas tulisan yang dikirmkan sesuai dengan ketentuan.

  • GreatSkill
GreatSkill hadir memberikan pelayanan untuk membantu Anda mengasah skill dan cita-cita karena kecerdasan tidak hanya matematis dan logis. Tutor akan memberikan metode serta teknik yang tepat agar proses latihan menjadi lebih menyenangkan. Pelatih kami senantiasa memberikan metode dan teknik terbaik sehingga proses latihan menjadi lebih menyenangkan.

  • GreatEvent
Fitur GreatEven akan memudahkan semua untuk berbagi acara dimanapun dan kapasnpun. Penggina juga dapat menemukan beragam event yang sesuai dengan passionmu. Membuat dan berbagi event dengan hanya beberapa klik. Berbagi event kini lebih efektif dengan ribuan user GreatEdu lainnya.

 
Pintar Bareng Bersama GreatEdu
Pintar Bareng Bersama GreatEdu
  • GreatInfo
Adapula fitur GreatInfo yaitu Wadah informasi seputar pendidikan seperti lomba, exchange, short course, seminar, dan beasiswa kini lebih mudah dengan GreatInfo. Tampilan fitur GreatInfo memudahkan Greaters membuat dan berbagi event. Jadi kita bisa update dengan informasi berguna tentang kegiatan bermanfaat sertiap waktu

Ini ada info penting yang sayang untuk dilewatkan, sekalian juga diinfokan bahwa akan ada Great Try Out SBMPTN 2019 dengan Doorprize dengan total hadiah 22 juta, tryout ini pendaftarannya gratis dan ada hadiahnya, download aplikasi GreatEdu for Student. Sekali lagi pendaftarannya GRATIS. Ini cara daftarnya:


  1. Download Aplikasi GreatEdu, Klik Icon “Excercise”
  2. Klik Coba TryOut, tinggal tunggu notifikasinya









Download Aplikasi GreatEdu, dan untuk informasi lebih lanjut bisa DM di instagramnya @GreatEdu.id atau What App +62 816 656 519

  • Exercise Forum
Ada dua Hal yang bisa dilakukan di GreatEduyaitu bahan latihan dan soal berjenjang

Bahan Latihan
GreatEdu siap menyediakan paket soal untuk menemani di waktu-waktu genting Greaters sebelum ujian. Belajar jadi lebih mudah dan prediksi soal sudah ada. Bisa melakukan latihan menjawab soal dan siap menghadapi ujian.

Soal berjenjang
Ini berguna bagi yang ingin meningkatkan kapasitas soal yang ingin dikerjakan. Jika dirasa mampu mengerjakan soal dengan mudah, saatnya untuk mencoba soal yang lebih sulit. Selamat mencoba

Manfaat dan Keuntungan di GreatEdu
GreatEdu juga akan membantu para guru meningkatkan kualitas artikel dan video dengan pelatihan dan proyek-proyek. Sehingga ke depan akan semakin banyak referensi belajar berkualitas yang dapat diakses oleh pelajar di seluruh penjuru negeri. Selain berbagi ilmu pengetahuan, para guru juga dapat meningkatkan pendapatannya dengan mengajar di menu Les Privat yang ada pada Aplikasi GreatEdu. Para guru dapat memanfaatkan waktu luang setelah jam mengajar di sekolah dengan mengajar les privat.


Pintar Bareng Bersama GreatEdu
Pintar Bareng Bersama GreatEdu

Aplikasi GreatEdu akan mempertemukan guru dan murid. Dengan Les Privat, murid juga terbantu untuk mendapatkan pelajaran tambahan dengan waktu, tempat dan materi belajar yang menyesuaikan kebutuhan siswa. GreatEdu ingin membantu guru meningkatkan kualitas dan kapasitas dalam mengajar, serta juga membantu Murid untuk belajar lebih optimal dan meraih prestasi.

Bagi yang ingin bergabung menjadi Guru atau Murid, silakan unduh disini, iOs dan Playstore

11 comments

  1. Lengkap banget ya Mbak konten aplikasi greatedu nya. Apakah kalau ingin fasilitas yang lebih berbayar ?
  2. Huaa maaf malah Mbak. Mas maksudnya hehe
  3. samaan nih kak akupun baru dengar juga tentang greatedu. berarti semacan bimbel yaa tapi lebih lengkap fiturnya nih dan ada ngadain event event juga. zaman aku sekolah dulu mah belum ada beginian
  4. Waa gila sih! Muncul lagi platfom yang menjadikan belajar semakin menarik dan menyenangkan plus disediakan lebih dari 3000 turor!

    Nah soal biaya ini tuh gimana sistemnya? Apakah mesti deposit dulu baru bisa akses?? Atau ada program trialnya gitu? :)
  5. kayaknya makin ke sini aplikasi belajar online semakin berkembang dan banyak, dunia bergerak begitu cepat
  6. Wah, bener-bener great ini ya aplikasinya. Guru dan murid sama-sama terbantu dengan kemudahan-kemudahan yang ditawarkan GreatEdu.
    Semoga ke depannya semakin berkembang baik :)
  7. Wah srartup ya ini masuknya? Baru tau juga tapi fiturnya udah bagus2 yah, perlu dishare ini sama penyuka pembelajar!
  8. Ini kalau ortu yang homeschooling gtu kyknya cocok juga menggunakan aplikasi ini ya mas?
    Jd pengen dunlut. Zaman now begitu mudah ya belajar, Kalau zamanku dulu harus les dan les haha
  9. Perkembangan zaman semakin maju pesat ya. Belajar pun bisa dilakukan secara online. Jadi memudahkan siapapun yang ingin lebih pintar.
  10. wah jaman sekarang makin m=banyak aja platform edukasi yang keren-keren ya kak, salah satunya great edu ini, keliahtan praktis dan mudah pakainya
  11. Eh keren juga nih, mas. Saya tau Greatedu ini dari postingan teman di sosial media. Makanya saya penasaran cari info lebih lanjut. Thanks infonya mas. Salam kenal...
© My Life My Style. All rights reserved. Premium By Raushan Design